Jumat, 17 Februari 2017

Teman baik dan teman yang baik

Kembali lagi untuk pembicara apa itu teman .
Teman jelas bahwa siapa saja yang kita kenal walau hubungan yang terjalin tidak selamanya baik . Musuh atau lawan itu juga teman . Bagi ku teman adalah siapa yang kita kenal dan saling kenal dan terjadi hubungan timbal balik (entah menguntungkan atau tidak ya hahaha).
Tak jarang ada pertanyaan lebih baik punya "teman baik" atau "teman yang baik" ?.(pertanyaan macan apa ini..!!!)
bagi saya teman yang baik itu teman yang hidup nya baik jiwa dan raganya baik . Hidupnya lurus" aja . Taman yang selalu mengajak kita ke arah yang baik ya mirip" kayak tuhan yesus lah . Pada dasarnya dia jadi bapak dan ibu pengganti kita yang mengingatkan kita mana itu baik mana itu buruk.
Kalo apa pendapat aku tentang "teman baik" kaya baik dalam kalimat itu bukan aku artikan dengan baik yang seperti tuhan yesus , lebih ke baik yang mendukung apa saja yang kita lakukan. Taman baik itu, ya teman yang mendukung kita untuk berbuat apa aja . Contoh taman yang mau bolos bareng. Ini salah satu ciri ciri taman baik . Kerna pada dasarnya bolos itu gak baik.  Kenapa dia jadi teman baik . Kerna dia mendukung ketidak baikan yang kita buat Haha . Apa lagi klo dia mau ikut bertanggung jawab atas kesalahan yang kita buat.  Bisa saya pastinya. Dia adalah teman baik ,
Bagi saya teman yang baik itu taman yang mengarahkan kita ke hal yang baik dan ada di saat kita dalam keadaan baik . Dan teman baik adalah orang yang selalu ada saat kita melakukan hal baik dan buruk dan tidak hilang saat kita dalam keadaan buruk . Walau dia gak pernah mengingatkan kita mana baik mana buruk.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar